Breaking News!!! 102 Warga TTS Tergigit Anjing Rabies, 11 Bergejala

Kabar Rakyat TTS_Lonjakkan kasus gigitan anjing rabies di Kabupaten Timor Tengah Selatan, hingga jam 09:00 witeng, menjadi 102  kasus. Lonjakkan ini diprediksikan akan terus meninggi,  karena laporan terus diterima dari wilayah merah di 9 kecamatan.

 

“Hingga  jam 09 : 00 pagi ini sudah 102 kasus, dan 11 di antaranya sudah bergejala,”  papar dr. Ria Tahun.

 

Laporan ini didengar langsung Gubernur NTT Viktor Laiskodat, dalam kunjungan ke desa Fenun, Kamis pagi, di hadapan ratusan warga desa termasuk korban gigitan anjing.

 

@RedaksiKRT

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *